Aktivitas otak bisa dipengaruhi oleh adanya medan magnet yang kuat. Bahkan orang kidal bisa mendadak mempunyai tangan kanan yang lebih dominan, demikian pula sebaliknya meski efeknya hanya sesaat. IlustrasiHal ini dibuktikan dalam sebuah eksperimen di University of California. Dikutip dari Dailymail, jenis magnet yang digunakan sama seperti yang digunakan dalam terapi transcranial
Tidak ada komentar:
Posting Komentar