Sabtu, 03 Oktober 2009

Dell Latitude Z Series, Dengan Pengisi Batere Nirkabel!

Dell memperkenalkan Latitude Z Series yang dilengkapi dengan fitur wireless charging, atau pengisian baterai secara wireless. Laptop Latitude Z cukup diletakkan di stand pengisian baterai yang akan menghasilkan tenaga elektromagnetik dan melakukan pengisian baterai secara wireless.Ini merupakan Laptop Dell pertama yang menggunakan teknologi terbaru ini. Teknologi juga sudah dipakai di Ponsel Palm

Tidak ada komentar:

Posting Komentar